Revolusi Sebuah Ponsel

Di Jepang, ponsel mulai menggantikan peran dompet. Di Indonesia, pelanggan Excelcomindo bisa beli tiket via ponsel.

Senin, 27 Maret 2006

LELAKI itu menyeruput cappu-c-cino. Selapis busa menempel di bibir tanpa misai, tapi ia tak peduli. Pria itu bergegas menyeberangi ruang kafe yang disirami cahaya temaram menuju kasir. Bukan uang yang disodorkan pria yang pu-nya saham di beberapa perusahaan internet di Jepang itu. Bukan pula kartu kredit. Ia menyodorkan ponsel Panasonic P900i ke mesin kasir! Tak sampai tiga kedipan mata, keluarlah bon. Beres.

Joichi Ito, lelaki itu, sudah setah

...

Berita Lainnya