Menyongsong Ponsel Generasi Ketiga

Teknologi tanpa kabel kian menyatu dengan internet. Tapi kecepatan masih jadi kendala.

Minggu, 17 Desember 2000

INI bukan omong kosong. Telepon seluler (ponsel) akan menggeser komputer sebagai alat pengakses internet pada 2003. Kalimat ini diucapkan oleh Kepala Eksekutif Ericsson, Kurt Hellström. Alasannya, "Ponsel telah menjembatani jurang antara teknologi telekomunikasi dan internet."

Hellström tak mengada-ada. Pameran akbar telekomunikasi dan teknologi informasi, Comdex, yang berlangsung pertengahan November silam di Las Vegas, Ame

...

Berita Lainnya