Sebuah Perjalanan Jauh

Koreografer Malaysia, Joyce Lim, mencoba merespons perkembangan peradaban modern dengan gerak. Kisah perjalanan yang menyesakkan tapi memperkaya batin.

Minggu, 11 Agustus 2002

KETIKA cahaya masuk, Susi Mariyah, penari yang mengilhami nomor tunggal itu, mematung da-lam bentuk yang begitu rumit: kepala lekat pada lantai panggung, tubuh terlipat, sementara tangannya—menyelinap entah di mana—muncul dari tempat yang tidak semestinya, menggapai ke atas. Seperti sebuah monumen, sosok Susi tetap memperlihatkan bentuk manusia, tapi tidak lagi dalam keadaan yang semestinya: manusia yang kehilangan kemanusiaannya. Dalam T...

Berita Lainnya