Pesta para petani

Aceh menampilkan saman yang dikenal di aceh timur sebagai saman lokop dan di aceh tenggara sebagai saman gayo. syekh saman memasukkan unsur dakwah dalam tarian yang disebut "pok ane" (tepuk tangan).

Sabtu, 8 Juli 1978

PEMAIN utama "ACeh" dari Saman yang dikirimkan oleh Daerah Istimewa Aceh juga seorang petani. Namanya Abdul Latief. Ia sudah 5 kali main di Jakarta. Di balik pakaian "Aceh"-nya yang mentereng, ia hanyalah orang tani yang hidup susah payah di Blang Kejeren. Tetapi ia benar-benar seorang seniman Saman. "Saya telah jatuh cinta pada Saman," ujarnya. Kecintaan pada Saman membuat Latief tidak sukses sebagai petani. Seringkali sawa...

Berita Lainnya