Kecerdasan Buatan

Perlukah regulasi yang mengatur kecerdasan buatan?

Tempo

Minggu, 4 Juni 2023

Kecerdasan Buatan

TANPA kita sadari, teknologi sudah menemani manusia dalam beberapa dasawarsa. Perkembangannya pun secepat kilat hingga melebihi batas kemampuan pencipta teknologi tersebut. Batas moral dan kemanusiaan pun terlampaui. Undang-undang untuk mengatur batas dan rambu dalam hal perkembangan teknologi saja belum sempurna. Namun, pada akhirnya, celah kecil itu dimasuki oleh salah satu perusahaan laboratorium penelitian kecerdasan buatan

...

Berita Lainnya