Surat Pembaca

Senin, 7 Maret 2011

Protes Karcis Transjakarta

KONON, untuk meningkatkan kenyamanan penumpang, Transjakarta bekerja sama dengan Bank DKI merilis kartu karcis elektrik. Meski semula agak skeptis, saya akhirnya membeli satu kartu senilai Rp 25 ribu. Kartunya berwarna merah seukuran kartu kredit dengan desain menarik.

Suatu sore, sepulang dari kantor, saya menggunakan kartu elektrik ini untuk pertama kalinya di halte Kuningan, Jakarta Selatan. Tanpa pikir panjang, s

...

Berita Lainnya