Seperti meniup balon

Jabatan penilik sekolah di zaman belanda disebut so (school opziener), di zaman jepang disebut sigako. di zaman merdeka berbagai masalah muncul, fasilitas, sarana, kekurangan guru & masalah pribadi. (sd)

Sabtu, 29 Juli 1978

DI zaman Belanda orang ini disebut SO. Alias School Opziener. Jepang, di masa penjajahannya, tidak suka pakai bahasa bule. Lebih sudi menyebutnya sigako. Pada masa kemerdekaan namanya jadi penilik sekolah -- disingkat PS. Di masa penjajahan Belanda SO sangat langka. Bayangkan seluruh kawasan Kalimantan Selatan, Tengah dan Timur, hanya dipegang oleh satu SO. Dapat dimengerti betapa terhormat, berwibawa dan berkuasanya o...

Berita Lainnya