Saya sudah tua, saya pasrah

Tukiyem, 50, dan suaminya saji, 65, alias mbok dan pak ribut, membuat tempe gembos dari ampas tahu dan kelapa. mereka dipenjara karena puluhan orang mati setelah makan tempe gembos yang beracun. (sd)

Sabtu, 25 Februari 1978

NAMA aslinya Tukiyem. Dilahirkan di Yosomulyo, 50 tahun lalu - desa Temurejo. Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi. Suaminya bernama Saji, usia 65 tahun asal Malang. Tapi keduanya kini sal sama dipanggil Pak dan Mbok Ribut -- nama anak tertua mereka. Sepasang orang Jawa yang tua ini sebelum masuk penjara --- pernah jadi pujaan para pencandu tempe gembos (orang Yogya bilang tempe gembus). Pokoknya bangsa tempe yang dibuat dari ...

Berita Lainnya