Melatih burung dalam sangkar

Melatih dan menjinakkan burung merupakan suatu keahlian yang dapat menjadikan tempat mencari nafkah. hal yang diperlukan adalah kesabaran dan keselarasan kita. (sd)

Sabtu, 2 Oktober 1982

SETIAP pagi, menyongsong matahari terbit, Wak Koboi asyik menikmati kicau burung merbuk kesayangannya sembari bergolek-golek. "Rasanya nikmat," ujarnya. "Saya harnpir tak bisa berpisah dengan burung," katanya lagi. Dengan nama asli Ali Redjo, 65 tahun, Wak Koboi adalah pelatih burung yang cukup beken di Medan. Tak jelas sejak kapan dan mengapa Ali Redjo dipanggil Wak Koboi. Tapi barangkali karena keahliannya menjinakkan dan...

Berita Lainnya