Rekonstruksi Bangunan pada Kertas

Karya sketsa dan gambar sedang diramaikan oleh sejumlah komunitas sketcher. Pameran sketsa di sebuah warung kopi oleh seorang arsitek menawarkan perbandingan.

Minggu, 25 Maret 2018

SKETSA dalam seni rupa tak lagi bak gesekan biola tunggal, seperti dicanangkan oleh Kusnadi, pelukis dan dosen di Akademi Seni Rupa Indonesia, Yogyakarta, pada awal 1950-an. Dan sesungguhnya, pada kenyataannya, dari zaman Persatuan Ahli-ahli Gambar Indonesia pada akhir 1930-an, tonggak yang dinyatakan sebagai lahirnya seni lukis modern Indonesia, hingga sekarang, "gesekan biola tunggal" itu diselang-seling dengan "orkestra": sketsa bukan hanya garis,

...

Berita Lainnya