Pesinden Kesayangan Bung Karno

Ia pesinden terkenal pada 1950-1960-an. Suara emasnya memikat Presiden Sukarno. Nyi Rubinem mengisi hari-hari tuanya dengan berjualan gudeg di sudut terminal.

Senin, 24 April 2017

Kios itu telah berganti wajah. Dua tahun lalu, sebuah warung gudeg berada di sana. Kini kios seluas sekitar 21 meter persegi yang terletak di sudut Terminal Jombor, Yogyakarta, tempat bus-bus antre menanti penumpang itu telah berganti menjadi toko makanan dan minuman ringan. "Dulu ini warung gudegnya Mbah Rubinem," kata seorang tukang ojek yang biasa mangkal di Terminal Jombor.

Rubinem, sang penjual gudeg, adalah pesinden kenamaan pada 1950-1960-a

...

Berita Lainnya