Vasarely, seni optik zaman bintang

Victor vasarely memamerkan seni optik hasil karyanya di tim. banyak kritikus menyebutnya sebagai seni disain atau ilustrasi buku-buku psikologi.

Sabtu, 5 November 1977

DALAM sebuah lukisan, bagaimana pun, akan kita lihat tiruan alam, baik secara wantah atau hanya citranya saja. Itu bila penglihatan kita dalam keadaan normal. Ada saat-saat kita merasa tidak normal misalnya ketika mabuk atau ketika ada cahaya yang begitu menyilaukan menyorot mata. Tiba-tiba saja terasa meja-kursi sekeliling kita bergerak saling berhimpit, dinding kamar terasa lengkung-lengkung, atau kita tak tahu apakah...

Berita Lainnya