Tujuh Anak Betawi

Tujuh pelukis muda tampil berpameran di TIM, febuari lalu. mereka berasal dari sanggar lukis TIM sendiri dan anak Didik Sudjojono. Umumnya mereka belum menemukan arah yang tetap. (sr)

Sabtu, 5 Maret 1977

2 Orang dari 7 pelukis muda, yang berpameran di TIM tanggal 16 s/d 21 Pebruari, melukis dengan judul yang sama: Kopi dari Maya. Tak heran, karena mereka itu (Rangin Sembada, 14 tahun dan Titis Nitiswari, 13 tahun) adalah sama-sama anak didik pelukis kawakan Sudjojono. Pilihan objek, bahkan gaya keduanya, hampir mirip satu sama lain. Sama-sama mengikuti jejak suhu. Selera mereka sudah terarah pada semacam tuntutan sika...

Berita Lainnya