Jejak raden saleh di prancis

Lukisan "perburuhan kijang di jawa" karya pelukis besar indonesia, raden saleh ditemukan tergantung di balai kota st. amand montrond prancis. lukisan itu diketahui identitasnya oleh claude guilot.(sr)

Sabtu, 23 Juni 1984

SEBUAH majalah ilmiah Prancis Archipel menyiapkan sebuah nomor khusus bertema: "Sumber-Sumber Prancis mengenai Studi Indonesia". Untuk itu, dua ahli Indonesia berkebangsaan Prancis, Lombard dan Labrousse, memimpin sebuah tim riset mencari bahan-bahan di Prancis yang bisa menjadi sumber informasi tentang Indonesia. Di antara sejumlah bahan yang ditemukan terdapat sebuah lukisan karya pelukis besar Indonesia, Raden Saleh. Lukisan y...

Berita Lainnya