Perburuan ragam hias badui

Pameran lukisan karya achmad sopandi di balai budaya. karyanya diciptakan dari hasil studi ttg ragam hias badui. ia tak hanya merekam bentuk, tapi menghidupkannya dgn menggali makna di belakang ornamen

Sabtu, 12 Mei 1990

KETIKA seorang Badui memendam papan kayu berbentuk lingkaran ke dalam tanah, niatnya adalah agar lumbung padinya terjaga dengan baik. Setelah beberapa lama, papan digali lagi. Di pusat lingkaran dibuat lubang bujur sangkar kecil. Lubang pun ditutup dengan bilah bambu yang digambari sebuah bentuk, yang diyakini sebagai simbol Sanghiyang Pohaci, dewa pelindung padi di Badui. Siaplah sudah papan berbentuk lingkaran itu dipakai sebagai tutu...

Berita Lainnya