Nestapa Pengungsi Serambi Mekah

Minggu, 8 Agustus 1999

Sebuah ironi mengiris wajah Serambi Mekah: kamp-kamp pengungsi dan grafiti bertuliskan "Aceh Merdeka" yang dicoret di tembok-tembok rumah muncul di sepanjang jalan Banda Aceh-Medan yang melewati Kabupaten Pidie, Aceh Utara, dan Aceh Timur. Gelombang pengungsian dari ribuan warga pedesaan Aceh mengalir sejak aparat dari Tentara Nasional Indonesia menggelar operasi pencarian "orang-orang bersenjata" ke pelosok desa. Kabar yang terdengar sejak awal Mei ...

Berita Lainnya