Yang Melawan dari Tepian Air

Mbah Jenggot adalah contoh warga Kedungombo yang tak menyerah menuntut haknya selama belasan tahun—hingga usianya mencapai senja.

Minggu, 18 November 2001

Ia biasa disapa dengan Mbah Jenggot. Padan benar sebutan ini dengan jenggot putih yang menjuntai hingga 15 sentimeter di dagu dan sebagian pipinya. Sebutan ini jauh lebih populer daripada nama asli pria tua berjenggot itu: Sopawiro Parman. Warga Desa Kedungpring ini juga akrab disapa dengan Pak Kanjeng. Umurnya sudah menginjak senja hari: 75 tahun. Tapi dalam urusan Kedungombo, semangat Mbah Jenggot yang gemar menenteng celurit ini seperti tak pe...

Berita Lainnya