... Dan Sepotong Kisah Anak Perahu

Truong Nhu Tang, pendiri PFNVS, lewat bukunya A Viet Cong memoir, mengungkapkan kisah pelariannya bersama para pengungsi lainnya yang terlunta-lunta di lautan hingga akhirnya sampai ke wilayah Indonesia.(sel)

Sabtu, 4 Mei 1985

BERBICARA tentang perang Vietnam tidak lengkap tanpa mengungkapkan para pengungsi yang terlunta-lunta, yang sebagiannya dikenal sebagai boat people. Kisah pelarian Truong Nhu Tang berikut ini menarik karena ia pernah menjadi orang dekat Ho Chi Minh dan pendiri serta peserta Front Pembebasan Nasional Vietnam Selatan (FPNVS). Toh, ia lari. Dan kisah pelarian itu diungkapkan Truong - yang kini menetap di Paris - lewat bukunya, A...

Berita Lainnya