Max havelaar atau hikayat lebak ?

Berbagai kontroversi pendapat timbul seputar novel max havelaar karya douwes dekker, sejak awal terbitnya 1860 hingga kini. cerita max di lebak sesuai dengan yang dialami dekker, dibumbui khayalannya.

Sabtu, 5 Desember 1987

DI tengah laut, ketika cuaca baik, seekor anjing kecil melompat dari gendongan seorang nyonya muda yang tengah berlayar. Si nyonyapun menjerit. Awak kapal pun ribut. Tak begitu dengan lelaki berperawakan sedang, yang tampak cukup kukuh tubuhnya, dan berkumis. Ia, suami nyonya itu, tanpa ba atau bu, langsung terjun menolong si anjing. Itulah sepenggal adegan dalam film Max Havelaar, produksi bersama Indonesia-Belanda, yang kini ...

Berita Lainnya