Nyanyian dari dunia keempat

Sting, bekas penyanyi the police, diajak jean pierre dutilleux mengunjungi hutan amazon di brasil menemui kepala-kepala suku indian taman nasional xingu ia merencanakan sebuah konser musik.

Sabtu, 14 Mei 1988

Sting, bekas penyanyi dan pencipta lagu dari The Police, kini tak cuma menyanyi. Ia diajak seorang sahabatnya menembus hutan perawan Amazon menemui kepala-kepala suku Indian di taman nasional Xingu. Lalu ia merencanakan sebuah konser "Hari Dunia Keempat", untuk berkisah tentang penderitaan Indian, dan mencari dana untuk mereka. Seolah Sting ingin menggantikan dukun Indian yang putus asa, yang tak lagi bisa membela kaumnya karena ...

Berita Lainnya