Pelestarian kawasan bersejarah di jakarta

Bangunan-bangunan bersejarah di jakarta sangat mendesak untuk dilestarikan. sudah saatnya ada rencana umum tata ruang pelestarian.

Sabtu, 25 Juni 1994

Hampir seperempat abad silam dicetuskan gagasan memugar Taman Fatahillah dan gedung Balai Kota Batavia, yang dulu bernama Stadhuis, menjadi sebuah museum tentang sejarah Jakarta. Kawasan penting yang menjadi pusat pemerintahan VOC dan dibangun pada abad XVIII itu rupanya sempat terlupakan. Akhir tahun 1960-an, apa yang dikenal sebagai Taman Fatahillah sempat menjadi terminal angkutan kota yang semrawut. Batas-batas taman serta kolam air...

Berita Lainnya