Seabad Koentjaraningrat: Arti Antropologi untuk Indonesia

Peringatan seabad Bapak Antropologi Indonesia, Koentjaraningrat. Jejak pemikiran untuk para antropolog dalam dan luar negeri.

Dian Yuliastuti

Minggu, 25 Juni 2023

MALAM itu Bentara Budaya di kawasan Palmerah, Jakarta, riuh oleh bunyi gamelan dari pengrawit. Sanggar Suko Reno Sekaring Budhaya menampilkan 13 pengrawit dan 16 penari membawakan cerita wayang orang Bharata berjudul Gatutkaca Kinormatan (Gatutkaca Mendapat Beasiswa). Pentas itu istimewa untuk memperingati seabad Koentjaraningrat, yang dikenal sebagai Bapak Antropologi Indonesia. Pentas dilaksanakan tepat pada hari lahir Pak Koen—demik

...

Berita Lainnya