Dalang Tragedi Mergosono

Di surat kabar, Kwee Thiam Tjing alias Tjamboek Berdoeri mengungkap nama orang yang dianggapnya bertanggung jawab dalam pembantaian puluhan orang Cina di Mergosono, Malang, Jawa Timur, pada Juli 1947.

Isma Savitri

Sabtu, 7 Maret 2020

KWEE Thiam Tjing alias Tjamboek Berdoeri membutuhkan lebih dari 20 tahun untuk akhirnya blakblakan membocorkan nama dalang tragedi Mergosono, 31 Juli 1947. Dalam peristiwa nahas itu, sedikitnya 30 orang keturunan Cina yang tinggal di Kota Malang, Jawa Timur, dibunuh kelompok revolusioner. Foto yang beredar memampang mayat-mayat korban di bekas pabrik pembuatan mi di Mergosono. Sebelum dibunuh, mereka meregang nyawa dengan disiksa hebat, disiram b

...

Berita Lainnya