Riwayat revolusi Cina

Kronologi revolusi cina.

Sabtu, 30 November 1991

1911: Dinasti terakhir Qing digulingkan oleh Revolusi 1911 di bawah pimpinan Dr. Sun Yat-sen. Setahun kemudian Republik Cina berdiri. 1912: Kuomintang (Partai Nasionalis Cina) berdiri sebagai suatu partai politik tunggal yang menguasai Cina. 1913: Sun Yat-sen menyerahkan kedudukan presiden Republik Cina kepada Yuan Shikai, panglima tentara dinasti Qing. 1916: Yuan mengumumkan dirinya sebagai kaisar dan mendekritkan berlakunya kembali s...

Berita Lainnya