Di Perhentian Kereta Tua

Di stasiun, beragam kepentingan bertemu. Penumpang, pedagang, preman, dan aparat polisi.

Senin, 19 Juni 2006

KERETA rel listrik (KRL) kelas ekonomi itu berhenti di jalur 2 Stasiun Bekasi, persis saat azan magrib merayapi langit. Ribuan penumpang mendadak dimuntahkan oleh gerbong-gerbong kereta berwarna kuning kusam. Wajah-wajah layu para penglaju bertemu dengan dengus letih kereta tua jurusan Jakarta-Bekasi tersebut. Seorang penumpang, sebut saja namanya Sri, 29 tahun, melangkah gontai. Ia baru pulang belanja dari Pasar Tanah Abang. ”Saya pelanggan se

...

Berita Lainnya