Nyaris ditembak westerling

Abdul latief terpilih sebagai ketua dprd sulawesi selatan. ketika berpangkat letnan satu hampir ditembak westerling ketika ia menyerah. westerling mengaku membunih karena dibayar belanda.

Sabtu, 19 November 1977

PERISTIWANYA di tahun 1946. Waktu itu, Sulawesi Selatan di selimuti kabut Gerombolan Westerling. Satu regu pemuda mencoba menembus pagar pertahanan gerombolan itu. Karena kepayahan, mereka tertidur. Anak buah Westerling yang mendengar hal ini kemudian mencari mereka. Tapi waktu itu tinggal dua orang laki-laki - dari regu tersebut - yang sedemikian nyenyak tidurnya sehingga tidak tahu kalau teman-teman mereka telah perg...

Berita Lainnya