Sulit melupakan aceh

Dr. arie johannes plekaar, 67, berkunjung ke universitas syah kuala, aceh. adalah orang kedua setelah snouck hurgronje yang memperhatikan adat-istiadat aceh. pernah menjadi asisten residen di aceh.

Sabtu, 8 Oktober 1977

BAGI Dr. Arie Johannes Plekaar, melihat Aceh bagaikan orang pulang kampung. Dia ini orang Belanda. Jabatannya sekarang: Ketua Lembaga Kerajaan untuk Bahasa & Pengetahuan Bangsa-Bangsa di negerinya. Plekaar juga duduk sebagai anggota Dewan Nasional yang bertugas luar biasa untuk masalah tertentu (di luar dari tenaga departemen yang ada). September kemarin, ketika Universitas Syiah Kuala berhari jadi yang ke-16, Plekaar d...

Berita Lainnya