Mendapat hadiah

Tokoh sastrawan h.b. jassin mendapat hadiah dari gubernur ali sadikin, sebidang tahan dan sejumlah uang. gubernur menjanjikan ruangan untuk dokumentasi karya h.b. jassin di city library.

Sabtu, 17 Juli 1976

H.B. JASSIN, sejak 1943 tinggal di rumah jalan Siwalan 3, Tanah Tinggi, Jakarta. Hingga sekarang. Di zaman normal, sewanya F 11,25. Ketika zaman republik tiba, setelah dikoers, terutama setelah masa pengguntingan uang, sewanya jadi Kp 70 sebulan. Karuan saja sejak 1967 pemilik rumah tidak bersedia meerima uang sewa yang di masa kini tidak berarti itu. Jassin tidak kurang akal. Uang sewa dibayarnya lewat Pengadilan Negeri. ...

Berita Lainnya