Pemilihan presiden
Vigdis finnbogadottir, 50, terpilih sebagai presiden islandia, sebuah negara jauh di sebelah barat laut inggris, dalam lingkungan kutub es.
Sabtu, 26 Juli 1980
UNTUK pertama kalinya di Dunia modern, seorang wanita terpilih langsung menjadi presiden. Vigdis Finnbogadettir, janda 50 tahun, dua pekan lalu terpilih menjadi presiden Islandia -- sebuah negara jauh di sebelah barat laut Inggris, dalam lingkaran kutub. "Ini satu pertanda persamaan hak pria dan wanita, tak hanya di Islandia tapi di dunia," katanya bangga. Sebab baik Margaret Thatcher PM Inggris), Indira Gandhi (PM India)...