Lagi-lagi manusia ter

Direktur pabrik jamu & pianis, jaya suprana, sukses mengadakan kontes, manusia yang "ter" suparno manusia tertinggi, parimah, 55, manusia terpendek di dunia, 65 cm, hasil lomba untuk kegiatan sosial.(pt)

Sabtu, 1 November 1986

LAGI-LAGI Jaya Suprana. Direktur Pabrik Jamu yang kartunis dan pianis itu Sabtu malam lalu mempergelarkan kontes uniknya di Gedung RRI Semarang. Kali ini bukan kontes diam atau siul, tetapi kontes "manusia yang ter" alias paling. Terpilih, misalnya, dada (tanpa buah) paling besar atas nama Roberto Seviano, laki-laki tulen -- lebar dadanya 158 cm. Lalu, manusia paling tinggi Suparno dari Pekalongan, 218 cm. Suparno ini dulu pernah...

Berita Lainnya