Menyelamatkan setan kecil

Hiperaktivitas pada anak-anak adalah kejanggalan perilaku yang kompleks. punya aspek psikologis, psikiatris maupun genetis. dr. maria poluan menulis studi kasus anak hiperaktif untuk mendapat brevet.

Sabtu, 24 Oktober 1987

SEKILAS gejalanya sederhana: seorang anak tidak bisa diam, lasak berlebihan, suka mengganggu, dan tak bisa konsentrasi. Singkatnya, ia pembuat onar kecil-kecilan. Tapi bila anak yang pantas dijuluki "setan kecil" itu dipastikan sebagai penderita hiperaktif, masalahnya bisa ruwet. Peri laku ini terbilang kompleks. Punya aspek psikologis, psikiatris, maupun genetis. Namun, sampai kini hiperaktivitas dikenal hanya sebagai kasus psik...

Berita Lainnya