Serupa setelah semakin tua

Hasil penelitian psikologi yang dilakukan ert & pamela di as menyimpulkan perkawinan bahagia yang sudah berlangsung lebih dari 25 tahun menyebabkan wajah suami-istri menjadi mirip satu sama lain.

Sabtu, 22 Agustus 1987

WAJAH mirip ternyata bukan monopoli orang kembar. Juga bukan karena mereka ada hubungan saudara. Wajah bisa menjadi mirip -- ini berdasarkan penelitian psikologis -- juga karena hubungan suami-istri. Dua orang yang terikat oleh tali perkawinan, menurut penelitian itu, sekalipun tak punya hubungan darah, lama-lama wajahnya akan menjadi mirip satu dengan yang lainnya. Benarkah? Sebuah studi psikologi yang dilakukan tim Ert Zajonc...

Berita Lainnya