Tidak berubah sampai tua

Hasil penelitian paul t costa jr dan robert mccrae dari as menyimpulkan bahwa kepribadian dasar tidak berubah mulai dari usia 25 th sampai 65 th. yang berubah hanyalah perilaku. merontokkan teori lama.

Sabtu, 9 Januari 1988

JIKA teori relativitas dari Einstein mulai diragukan kecanggihannya, begitu pula teori lain. Dewasa ini lonceng kematian berdentang keras bagi teori perkembangan kepribadian model lama, yang selama ini diyakini benar oleh kebanyakan psikolog di seluruh duma. Menurut teori lama, kepribadian seseorang terus berkembang, sejalan dengan makin bertambahnya usia. Inilah teori yang kebanyakan bersumber dari Sigmund Freud yang terkena...

Berita Lainnya