Mengasah daya intuisi

Prof. herbert simon berpendapat, intuisi bukanlah bakat alam dan karena itu bukan sesuatu yang mistis. intuisi bisa dipelajari dan dikembangkan. semakin panjang "jam terbang", semakin tajam intuisi.

Sabtu, 14 Oktober 1989

APAKAH intuisi? Jawabnya: kemampuan untuk membuat evaluasi yang tepat, secara cepat atau bahkan mendadak. Dulu, orang yang intuisinya tajam dianggap beruntung. Soalnya, tidak tiap oran dikaruniai bakat alam yang demikian. Menganalisa dan menilai atau kemudian meramalkan on the spot, sungguh, tidak mudah. Apalagi membuat prediksi yang jitu. Untuk berbagai persoalan masa kini yang jauh lebih ruwet biasanya diperlukan metode ilm...

Berita Lainnya