Cerai nan mencemaskan

Dr soewandi mph dinyatakan lulus dengan predikat memuaskan di ugm. desertasinya soal upaya dan penyebab perceraian. faktor kecemasan maupun akhlak erat hubungannya dengan resiko perceraian.

Sabtu, 29 Februari 1992

MENCARI penyebab paling hakiki mengapa perkawinan harus berakhir sepertinya mustahil. Ada seribu satu kasus perceraian. Ada seribu satu macam alasan mengapa perceraian terjadi. Namun, Dr. Soewandi mempunyai pendapat yang ringkas. "Setiap perceraian," demikian ahli kesehatan masyarakat ini menuliskan dasar teori bagi disertasinya, "selalu didahului dengan konflik." Pertengkaran dalam perkawinan ini, apa pun alasannya, akan mengakumulasikan ...

Berita Lainnya