Pendidikan Agama Tak Diremehkan

Wawancara Tempo dengan Mendikbud Fuad Hassan tentang RUU Pendidikan Nasional. Menurutnya sama sekali tidak ada dikandung maksud mengurangi makna pendidikan agama apalagi untuk menelantarkannya.

Sabtu, 6 Agustus 1988

BANYAKNYA tanggapan tentang RUU Pendidikan sangat menggembirakan Menteri P dan K Fuad Hassan. "Karena kami masih menerima masukan-masukan," katanya. Walau begitu, yang disesalkan Fuad bukan tak ada. Yakni mereka yang mengecam dan menuduh bahwa dengan RUU Pendidikan ini masalah pendidikan agama dikesampingkan, bahkan diremehkan. "Saya kira, yang memberi tanggapan itu belum mempelajari secara keseluruhan RUU ini," kata Fuad. Pekan...

Berita Lainnya