Rame-rame Nyantri ke Amerika

American Field Service sudah 50 tahun berkiprah di Indonesia. Anak-anak pesantren kini jadi prioritas.

Senin, 8 Oktober 2007

Galang Taufan hari-hari ini sibuk menambah pengetahuan umum dan budaya Indonesia sambil berdebar-debar memimpikan hidup di Negeri Abang Sam. Santri kelas XI Pondok Assalam, Pabelan, Sukoharjo, Jawa Tengah, itu tengah bersiap menjalani tes program pertukaran pelajar ke Amerika Serikat, yang digelar pekan ini.

Pelajar berusia 16 tahun itu berambisi ke Amerika karena bercita-cita melanjutkan sekolah di luar negeri. ”Siapa tahu, kalau pernah berse

...

Berita Lainnya