Sekolah Berbasis Kebutuhan

Sekolah Qaryah Thayyibah di Salatiga menerapkan kurikulum alternatif. Siswa belajar menurut kebutuhannya.

Senin, 9 Oktober 2006

TIGA remaja putri berkerumun di depan dua buah komputer. Satu komputer di hadapan Fina Afidatusshofa dan Aini Zulfah sedang menayangkan..., aha, sebuah film! Sesekali keduanya mengomentari adegan dalam film, khas ABG seusianya. Sejangkauan tangan dari mereka, tak terganggu dengan tayangan film, kening seorang remaja putri tampak berkerut. Ia sibuk menekan keyboard. Ia mengatakan sedang menulis sebuah novel.

Di ruangan lain, berjarak lima meter d

...

Berita Lainnya