Kebangkitan bank swasta?: survey perbankan

Riset dan analisa PDAT tentang dunia perbankan, dari soal bank yang melonjak, bank yang menurun, sampai kemerosotan kinerja bank dan masalah katebelece.

Sabtu, 4 Juni 1994

Memanfaatkan Situasi Setelah Deregulasi SEJAK deregulasi perbankan dilancarkan pada 1988, industri perbankan di Indonesia tak pernah sepi dari goncangan. Tiap tahun kita menyaksikan ada bank-bank yang dilanda kesulitan. Peristiwa ini menimbulkan berbagai macam penafsiran. Salahkah deregulasi perbankan ? Atau, sudah siapkah bank-bank diberi kebebasan dalam melakukan operasinya ? Atau, deregulasi merupakan sesuatu yang baik untuk pertum...

Berita Lainnya