Dot, Daftar Orang Tersembunyi?

Ada yang setuju, ada yang menolak orang tercela perbankan dibeberkan. Tapi apa salahnya diumumkan?

Senin, 22 Maret 1999

MENURUT Kamus Umum Bahasa Indonesia, kata "tercela" berarti tercatat, patut dicela, dinyatakan tak patut. Jika dikaitkan dengan dunia perbankan, lebih kurang, daftar orang tercela (DOT) berarti sederet orang yang dinyatakan tak patut lagi memiliki bank (pemilik), atau menjabat komisaris (direksi yang tak memiliki saham), atau mengurus bank (direksi dan pegawai bank). Menurut surat edaran BI yang dikeluarkan 25 Januari 1995—aturan pemerintah y...

Berita Lainnya