Berburu Obligasi

Pemerintah berusaha mempercepat pelunasan utang dalam negeri dengan membeli kembali obligasi rekap. Program ini terkendala, lebih-lebih karena bank tak bersedia melepas obligasinya.

Minggu, 10 Agustus 2003

Sepanjang sejarah pasar modal Indonesia, baru kali ini obligasi mengalami pasang naik luar biasa. Banyak perusahaan yang berlomba-lomba menerbitkanobligasi. Masyarakat pun mulai menyadari bahwa di luar saham,masih ada surat berharga lain yang juga cukup dominan. DiAmerika Serikat, misalnya, obligasi pemerintah—dikenal dengansebutan Treasury bond atau T bond—selalu berperanmenentukan. Nilai kapitalisasi obligasi pemerintah AS sangatlah besar,a

...

Berita Lainnya