Selamat Tinggal Teritorial

TNI menyatakan di masa depan tak akan lagi menjalankan fungsi teritorial. Mengapa tidak dimulai sekarang saja?

Minggu, 26 Agustus 2001

PERDEBATAN tentang fungsi militer telah berlangsung lama. Di Indonesia, ini dimulai ketika para perwira lulusan akademi militer Belanda berselisih pendapat dengan rekan-rekannya yang lulusan sekolah militer Jepang, di akhir 1940-an. Kelompok Abdul Haris Nasution berkiblat pada yang berlaku di dunia Barat yang demokratis, sedangkan kubu Jenderal Besar Sudirman bersandar pada rezim fasis di Jepang. Belakangan, setelah melalui perseteruan yang m...

Berita Lainnya