Maju-Mundur Regulasi Energi Bersih

Pemerintah menunda penerapan peraturan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Atap. Inkonsistensi kebijakan energi ramah lingkungan.

Tempo

Sabtu, 11 Desember 2021

HARAPAN pemerintah untuk mendorong peningkatan penggunaan energi terbarukan guna memangkas ketergantungan pada energi fosil akan sulit tercapai. Tumpang-tindih regulasi yang berpotensi menghambat iklim investasi di sektor tersebut masih banyak terjadi dan tidak kunjung dibereskan. Salah satu contoh amburadulnya regulasi adalah aturan pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Atap.

Pemerintah sejatinya sudah lama ingin mendorong pembang

...

Berita Lainnya