Agar Gejolak Rupiah Tak Makin Keras

Nilai tukar rupiah terus tertekan. Pemerintah perlu menghitung kembali kebijakan populis tanpa perhitungan ekonomi.

Tempo

Minggu, 27 Mei 2018

SELAIN berharap keampuhan Bank Indonesia, pemerintah perlu segera menjalankan berbagai kebijakan untuk mengatasi turbulensi nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat. Aneka kebijakan populis yang diambil tanpa perhitungan ekonomi dan sekadar dipakai untuk meningkatkan kepentingan politik elektoral semestinya tidak diambil.

Ketergantungan pada investasi portofolio merupakan akar rentannya perekonomian Indonesia. Gejolak nilai tukar rupiah

...

Berita Lainnya