Kontrak Timpang di Tenabang

Penyelesaian sengketa pengelolaan Pasar Tanah Abang Blok A bertele-tele. Komisi Pemberantasan Korupsi harus turun tangan.

Senin, 21 Oktober 2013

KOMISI Pemberantasan Korupsi semestinya segera menyelidiki kasus sengketa pengelolaan Pasar Tanah Abang Blok A. Kecurangan PT Priamanaya Djan International, yang mengakali Perusahaan Daerah Pasar Jaya, sudah terbukti dari hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan serta Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Perwakilan Jakarta. Kerugian Pasar Jaya bisa mencapai Rp 300 miliar.

Sengketa antara Pasar Jaya dan perusahaan milik keluarga Menteri Perumaha

...

Berita Lainnya