Berpaling ke Industri Kreatif

Orang Indonesia mampu bersaing di industri kreatif dunia. Pemerintah perlu menyiapkan tiga pilar.

Senin, 5 Januari 2009

KETIKA ekonomi global lesu, pencanangan tahun 2009 sebagai tahun industri kreatif oleh pemerintah jelas menumbuhkan harapan. Segala rupa ide bernas diharapkan semakin berkembang. Dari kegiatan itu dompet devisa negara bakal bertambah, lapangan kerja juga terbuka.

Industri yang mengandalkan daya cipta manusia ini—antara lain fashion, animasi, buku dan penerbitan, arsitektur, televisi dan radio, juga teknologi informatika—memang menyimpan pot

...

Berita Lainnya