Bunga Dikejar, Pembangunan Tertinggal

Sebagian besar anggaran daerah digunakan Bank Pembangunan Daerah untuk membeli SBI. Bank untung, tapi pembangunan daerah buntung.

Senin, 31 Juli 2006

Laju pertumbuhan ekonomi pada semester pertama tahun ini mengecewakan, dan para pakar ekonomi pun sibuk mencari penyebabnya. Setelah menyisir da-ta Bank Indonesia, mereka telah menemukan sebuah angka kegiatan yang kini jadi tersangka utama. Bank-bank milik pemerintah daerah ternyata tercatat memiliki sertifikat Bank Indonesia (SBI) senilai sekitar Rp 40 triliun yang pembeliannya diduga didanai dengan dana perimbang-an yang dikucurkan pemerintah p

...

Berita Lainnya