Lagi-Lagi Dipermalukan oleh IMF
Tanpa didramatisasi sekalipun, penundaan pencairan pinjaman IMF sudah terkesan dramatis. Kalau IMF bisa lugas, Gus Dur juga harus bisa tegas.
Minggu, 9 April 2000
SATU-SATUNYA berita ekonomi yang bagus sepanjang dua pekan terakhir Maret ini hanyalah seputar kenaikan 93 ribu barel per hari kuota minyak Indonesiamenjadi 1,28 juta barel per hari. Selebihnya, semua berita tak sedap. Sebut saja akuisisi 39 persen saham Astra yang laku Rp 3,7 triliunpadahal diperkirakan Rp 4 triliunditambah kejatuhan harga gabah yang bikin frustrasi petani, peringkat PERC yang lagi-lagi menilai Indonesia sebaga...