Duit Mengalir dari Balap Mobil

Australia meraup dana senilai Rp 600 miliar dari Grand Prix Formula Satu. Malaysia dan Cina juga mengincar peluang untuk menjadi tuan rumah bagi balapan bergengsi ini.

Senin, 22 Maret 1999

OLAHRAGA dan uang semakin lama semakin sulit dipisahkan. Golf, tenis, dan tinju tergolong olahraga ''basah". Namun yang paling menyedot uang setiap tahun adalah lomba balap mobil Formula Satu. Tahun ini, misalnya, lomba tersebut diadakan secara berseri di 16 negara—bandingkan dengan grand slam tenis, yang hanya digelar di empat negara. Di arena Grand Prix Formula Satu (GP F-1) inilah berbagai kepentingan bermuara pada satu tujuan: bisnis. Pelu...

Berita Lainnya