Jakarta menentukan juara dunia catur

Indonesia menjadi tuan rumah kejuaraan dunia catur antara anatoly karpov dan jan timman. apa yang membuat fide begitu cepat percaya pada indonesia?

Sabtu, 16 Oktober 1993

FEDERASI Catur Dunia (FIDE) menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah menyelenggarakan babak final lanjutan kejuaraan dunia catur antara Anatoly Karpov dan Jan Timman. Pertandingan babak 13-24 itu berlangsung di Lagoon Tower, Hotel Hilton, Jakarta, 17 Oktober ini sampai 7 November depan. Indonesia adalah negara kedua di Asia sebagai tuan rumah kejuaraan dunia catur. Pada tahun 1978, Filipina menjadi tuan rumah duel antara Anatoly Karpov-Gary Kasparov...

Berita Lainnya